Astakona, Pilihan Tepat untuk Bantu Kembangkan Bisnis Kamu!

software astakona

Sektor bisnis sangat berpengaruh dalam memajukan perekonomian suatu negara. Didukung dengan era serba digital, bisnis yang kamu jalankan akan lebih mudah menuju kesuksesan dan keberhasilan. Artinya, sebagai pebisnis kamu harus mengikuti perkembangan zaman dan melek teknologi. Supaya bisnis kamu tetap bisa relevan di era digital.

Mengusahakan bisnis tidak hanya memikirkan bagaimana bersaing dengan sesama sektor. Akan tetapi, pebisnis juga harus memikirkan mengembangkan bisnis yang relevan dengan audiens di era digital. Pesaing bukan lagi dari orang sekitar, melainkan juga dari berbagai wilayah di Indonesia, bahkan dunia.

Bagi kamu yang baru mau memulai bisnis dan butuh mitra untuk mengembangkan bisnis di bidang digital, kamu harus kenal dengan Astakona!

Astakona sebagai Mitra Terbaik untuk Kembangkan Bisnis di Era Digital

Astakona merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang teknologi informasi. Dilahirkan oleh dua orang hebat, direktur dan komisioner yang ahli di bidangnya, Astakona bertekad membantu perekonomian Indonesia, optimis menggerakkan Indonesia menjadi tuan rumah digital se-Asia.

Astakona pun hadir untuk memenuhi kebutuhan bisnis kamu. Dengan Astakona kamu akan dibantu mulai dari pengembangan bisnis, menarik dan mempertahankan pelanggan, perekrutan, hingga tahap evaluasi. Tentunya, Astakona telah didukung oleh tenaga yang memang ahli di bidangnya dan teruji pengalaman di industrinya.

Dengan menggunakan jasa Astakona, meyakinkan kamu untuk menjadi lebih unggul dan terbaik daripada pesaing lain. Tidak sampai di situ, Astakona juga menjamin produktivitas dan efisiensi bisnis kamu di bidang digital.

3 Produk Astakona yang Bisa Bantu Kembangkan Bisnismu

Tentu, Astakona menyediakan berbagai peralatan yang mendukung segala kebutuhan untuk bisnismu. Produk Astakona tentu menjamin layanan yang berkualitas dan juga meningkatkan produktivitas bisnis kamu dengan adanya produk Astakona seperti business tools, software Astakona, dan juga software manajemen produksi.

Business tools yang disediakan Astakona pun berkomitmen untuk memberdayakan dan merangkul bisnismu dengan software Astakona yang meyakinkan bisnis lebih dekat dengan kesuksesan yang lebih tinggi. Berikut ini software Astakona untuk mengembangkan bisnis kamu.

business tools

1. Lark Suite

Software Astakona akan tersimpan di Lark, di dalamnya terdapat banyak aplikasi yang mendukung kreativitas, kolaborasi, dan ruang diskusi kamu dengan tim. Lark Suites juga sangat cocok sebagai aplikasi proyek yang melibatkan banyak orang. Berikut ini beberapa fungsi aplikasi pada Lark Suite.

  • Saling Berhubungan dengan Tim melalui Messenger

Pada aplikasi ini, kamu akan dihubungi dengan tim lain dan mengambil tindakan instan melalui Messenger. Setiap bergabung ke dalam grup, kamu akan segera mendapatkan konteks. Untuk berdiskusi, kamu bisa membuat utas atau thread, sehingga poin diskusi tetap bisa fokus dan tidak mengganggu umpan atau feed grup.

  • Manfaatkan Docs untuk Kolaborasi Kreatif

Pada aplikasi ini, kamu dapat menyinkronkan ide melalui Docs, Sheets, hingga Mindnotes secara real-time. Didukung pula dengan media yang kaya, bahkan tersedia kendali izin yang aman. Ayo, tingkatkan kolaborasi konten kamu ke level yang lebih jauh lagi!

  • Kolaborasi Lebih Fleksibel dengan Magic Share

Magic Share membuat kegiatan kolaborasi kamu lebih fleksibel. Bisa dilakukan di mana saja dengan perangkat yang berbeda. Meskipun sedang berbeda lokasi, kamu dan tim tetap bisa mengirim dan mengedit dokumen tanpa harus menutup jendela atau tab panggilan video, bahkan ketika kamu sedang bepergian.

produk astakona

  • Kalender Membantu Menyesuaikan Jadwal Kamu

Di sini kamu dapat mengatur jadwal di satu tempat dan mengetahui kapan tim kamu dapat dipanggil melalui layar yang sama. Jadi schedule kamu enggak bakal terlewatkan, penting banget nih untuk aplikasi proyek supaya proyek berjalan sesuai dengan jadwal.

  • Central Hub, Pusat Utama untuk Segala Persetujuan

Software Astakona satu ini memudahkan kamu mengirim dan memproses persetujuan hanya dalam satu platform. Bahkan dapat mengonfirmasi setiap pengajuan permintaan hanya dengan sekali klik, meskipun saat kamu sedang bepergian.

2. The Sales Machine

Selanjutnya ada pula software manajemen produksi Astakona yang memberdayakan pengambilan keputusan dalam marketing. Memudahkan kamu untuk manajemen tim, mencapai tujuan dengan mengandalkan metrik dari solusi Astakona. Berikut kegunaan software manajemen produksi the sales machine.

  • Memecahkan Rekor Penjualan

Mesin penjualan ini memudahkan kamu untuk mengelola, melacak, menyelaraskan dan memberikan penghargaan. Penghargaan kepada tim penjualan, pemasaran, dan juga pendukung penjualan. Hanya dalam satu platform, kamu bisa melakukan semua itu dan memenuhi kebutuhan staf marketing lebih banyak lagi.

  • Leader Dashboard

Dengan adanya leader dashboard, efektif mengurangi pergantian karyawan, mendorong inspirasi, dan memberikan penghargaan pada staf penjualan yang terbaik. Ini akan sangat membantu dalam memotivasi kinerja tim.

software manajemen produksi

  • Mengukur Kinerja Tim

Software manajemen produksi satu ini dapat menyederhanakan manajemen kinerja dan melacak kemajuan atau progres tim kamu. Tentu saja dengan mengevaluasi kinerja tim, apakah sudah sesuai dengan goals perusahaan atau belum. Hal ini akan membantu meningkatkan produktivitas kerja.

  • Manajemen Tiket untuk Pelanggan

Manajemen tiket yang disediakan Astakona dengan efisien membantu mengelola pertanyaan dari pelanggan. Ini sangat praktis dan membantu pekerjaan menjadi lebih mudah dan cepat.

3. Akrivia HCM

Astakona benar-benar menjadi solusi terbaik untuk mengembangkan bisnis. Produk Astakona termasuk aplikasi HRD pada Akrivia HCM. Praktis dan memudahkan dalam merekrut sumber daya manusia yang kompeten.

  • SDM Inti

Sistem manajemen Akrivia HCM membantu menyediakan apa-apa yang dibutuhkan karyawan mulai dari waktu kehadiran, cuti, bahkan manajemen karyawan itu sendiri. Menggunakan software teknologi terkini dengan mengadopsi AI sehingga menciptakan pengalaman karyawan lebih luas lagi.

software astakona

  • Manajemen Rekrutmen

Sebagai aplikasi HRD, Akrivia HCM juga memberikan dukungan penuh terhadap manajemen rekrutmen dan membantu menemukan talenta terbaik dengan mengandalkan AI. Mulai dari penjadwalan wawancara, penawaran massal, dan masih banyak lagi. Tidak hanya itu, tersedia juga fitur lain berisi ribuan resume yang dapat ditemui.

Solusi Mitra Terbaik untuk Bisnismu, Ya Astakona!

Melihat banyaknya aplikasi dan software teknologi yang ditawarkan, tentu tidak perlu ada alasan lagi untuk tidak menggunakan jasa Astakona. Selain dapat membantu mengembangkan produktivitas bisnis lebih efisien dan mencapai keberhasilan yang lebih tinggi, bersama Astakona kamu dapat membantu perekonomian Indonesia dan menjadikan Indonesia semakin dekat sebagai tuan rumah digital se-Asia.

Semboyan PASTIBISA yang digaungkan pun bukan sekadar semboyan, Astakona mengerti dan memahami betapa sulit menghadapi tantangan di awal. Oleh karenanya, Astakona memegang prinsip PASTIBISA untuk bisa menemani maju dan berjuang setiap harinya.

Visi Astakona

  • Meningkatkan ekonomi Indonesia dan memberdayakan pelanggan untuk menjadi perusahaan kelas dunia melalui teknologi
  • Diakui sebagai “Mitra Yang Tangkas” di Indonesia dan Asia Pasifik

Misi Astakona

  • Menawarkan layanan komprehensif yang mempercepat pertumbuhan bisnis melalui teknologi
  • Memperluas jejak bisnis di Indonesia dan Asia Pasifik bersama mitra-mitra berharga

Jadi, tunggu apa lagi? Ayo, berkontribusi untuk Indonesia lebih baik di masa depan bersama business tools Astakona!

21 Komentar

  1. Mantaabbb bener nih. Bareng Astakona, para pegiat umkm ngga perlu worry ya. Bisa bareng2
    Meningkatkan ekonomi Indonesia dan memberdayakan pelanggan untuk menjadi perusahaan kelas dunia melalui teknologi

    BalasHapus
  2. Belum fokus ke bisnis lagi tapi nanti insyaAllah mau bangkit lagi dan mau coba pake software Astakona.

    BalasHapus
  3. Wah, pelaku bisnis wajib menggunakan software Astakona nih
    Biar bisnisnya semakin berkembang

    BalasHapus
  4. Wah, pelaku bisnis wajib menggunakan software Astakona nih
    Biar bisnisnya semakin berkembang

    BalasHapus
  5. Benar banget mbak, Astakona adalah solusi bagi pebisnis ataupun perusahaan untuk mengembangkan bisnisnya. Fitur-fiturnya sangat ngebantu sekali untuk mengetahui kondisi bisnis/perusahaan sehingga kita bisa lebih mudah untuk ngambil keputusan yang terbaik demi kemajuan perusahaan

    BalasHapus
  6. Keren ya pemilik ide perusahaan yang menyediakan software teknologi untuk mengoptimalkan kinerja semua komponen bisnis demi mencapai kesuksesan bisnis.seperi astakona ini.

    Perusahaan yang menyediakan produk berkualitas untuk mendukung perkembangan bisnis dalam mencapai kesuksesan dan mengoptimalkan produktivitas saat ini pasti banyak dicari pebisnis

    BalasHapus
  7. Berati Astakona ini benar-benar fitur bisnis yang memanfaatkan teknologi yah! Terlihat banget dari visi misinya.

    BalasHapus
  8. Aplikasinya keren dan membantu banget para UMKM dan pelaku usaha untuk memanage bisnisnya sehingga bisa berkembang dengan baik

    BalasHapus
  9. Astakona ini mendukung sepenuh hati banget ya. Produknya juga manfaatnya banyak sekali. Bisa memperlancar bisnis

    BalasHapus
  10. Di zaman anak-anak kita kelak, insyaallah semua pasti hal seperti ini sudah lazim. Jadi, dari sekarang sebaiknya kita pun sudah mempersiapkan diri berkenalan dengan aplikasi semacam Astakona ini.

    BalasHapus
  11. Business tools yang wajib dimiliki oleh para pemilik perusahaan agar dengan mudah memantau kinerja perusahaannya. Bisa memantau dari sisi pemasaran, bisa juga untuk mengukur efektivitas kerja para karyawan juga.

    BalasHapus
  12. Melihat peluang bisnis saat ini gak hanya bergerak di dunia nyata, namun juga memberikan image positif di dunia maya dan bekerjasama dengan Astakona. Lengkap banget fitur-fitur yang dibutuhkan dalam mengembangkan bisnis yaa..

    BalasHapus
  13. Saya baru tahu ada software sekeren ini
    Jadi bisnis sekarang sudah enggak repot
    Bisa dilakukan sendiri agar minimalisir budget operasional

    BalasHapus
  14. Astakona ini sangat membantu sekali ya mba, apalagi pebisnis pemula yang mau mengembangkan bisnisnya. Pasti sangat terbantu dengan software dengan fitur bisnis lengkap ini.

    BalasHapus
  15. Software yang sangat membantu sekali untuk para pimpinan perusahaan dalam memantau kinerja karyawannya

    BalasHapus
  16. Di zaman digital seperti sekarang untuk mengembangkan bisnis selain punya pengetahuan serta skill di dunia bisnis penting juga menggunakan teknologi contohnya software Astakona ini

    BalasHapus
  17. Wah semkin mudah saja ya menjalankan bisnis kalau dibantu software keren seperti Astakona ini

    BalasHapus
  18. Semakim mudah saja mau berbisnis di jaman sekarang dan yang pasti harus mau belajar

    BalasHapus
  19. Software Astakona ini mempermudah kinerja perusahaan dan kerja tim ya kak.

    BalasHapus
  20. Layanan Astakona lengkap banget ya kak, jadi pekerjaan bisnis perusahaan lebih simple dan teratur

    BalasHapus
  21. Saya baru tahu ada software Astakona ini dan ternyata bagus juga diaplikasikan oleh para pelaku usaha ya mbak. Sekarang kita harus kerja cerdas olehkarena itu perlu software digital sebagai pendukung

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama